Cari Mobil Bekas Bergaransi 2024 Kini Bisa Via Smartphone

Februari 23, 2024
By Thomas W
Cari Mobil Bekas Bergaransi 2024 Kini Bisa Via Smartphone-otospector

Saat ini banyak pembeli mobil bekas yang tidak mau asal membeli mobil, namun juga cari mobil bekas bergaransi. Hal ini wajar, karena mereka ingin mobil yang dibeli tidak bermasalah serta tenang saat memakainya.

Kabar baiknya, sekarang untuk mencari mobil-mobil berkualitas dan bergaransi tidaklah sulit. Sebab semua sudah tersedia di aplikasi OTOS – Bursa Mobil Bekas Online dari Otospector.

Aplikasi ini bisa menjawab kebutuhan mencari mobil bekas dengan kualitas terbaik, karena di sini tersedia ribuan mobil dari ratusan dealer yang bisa dipilih sesuai kebutuhan Otofriends.

Bukan cuma praktis, ada pula 5 kelebihan cari mobil bekas bergaransi lewat aplikasi OTOS:

#1: Setiap Mobil Lulus Inspeksi

Inspeksi Mobil Bekas - Kap Mesin

Aplikasi OTOS menawarkan mobil-mobil bekas yang sudah terjamin kualitasnya karena setiap mobil sudah melalui tahap inspeksi oleh jasa inspeksi mobil bekas Otospector yang independen dan terpercaya.

Otospector melakukan pemeriksaan dengan standar 150+ Poin Inspeksi Otospector yang mencakup seluruh komponen mobil. Inspeksi dilakukan tenaga inspektor berpengalaman, ditunjang peralatan lengkap untuk memastikan setiap inspeksi dilakukan secara standar dan akurat.

#2: Kondisi Mobil Dijamin Prima

Beli Mobil Bekas Akhir Tahun - Keluarga

Otospector menjamin mobil-mobil yang telah lulus inspeksi dipastikan dalam kondisi prima.

Mobil yang lulus inspeksi dipastikan tidak bermasalah, dijamin bebas dari tabrakan besar dan bebas dari terendam banjir yang berpotensi merugikan di masa depan.

Baca juga: 5 Mobil Paling Irit BBM Selain LCGC Tahun 2020

#3: Mobil Bergaransi Satu Tahun

Cari Mobil Bekas Murah Berkualitas? Dapatkan Di OTOS

Garansi Otospector memberi perlindungan berupa jaminan biaya perbaikan saat kendaraan mengalami kerusakan. Perlindungan mencakup lebih dari 100 komponen penting pada mesin, transmisi, sistem rem, dan modul kontrol (ECU/TCU).

Selama masa garansi, pemegang garansi juga akan mendapat bantuan dari team OTOS sekiranya terjadi kendala teknis terkait kendaraan. Bantuan termasuk derek gratis 24 jam jika terjadi kondisi darurat di perjalanan

#4: Semua Dealer Terverifikasi

Harga Mobil MPV Bekas Di Bawah 5 Tahun Per April 2021

Mobil-mobil yang tersedia di aplikasi OTOS berasal dari puluhan dealer mobil bekas terpercaya rekanan Otospector.

Dealer-dealer yang berada di beberapa kota besar seperti Jakarta, Bandung, Yogyakarta, Surabaya, dan Denpasar ini telah terseleksi dan terverifikasi sehingga dijamin mempunyai standar pelayanan yang baik.

#5: Dokumen Dijamin Aman

Mobil Bekas Curian - Kelengkapan Surat

Setiap dealer menjamin kelengkapan dan keaslian dokumen kendaraan, sehingga secara legal dijamin aman. Urusan surat-surat kendaraan akan semakin mudah ketika diperlukan dalam proses balik nama.

Baca juga: Biar Makin Irit, Ikuti Cara Menghemat BBM Ini untuk Mobil Anda

Tentu 5 keuntungan itu membuat pembelian mobil bekas jadi makin menarik. Tapi di manakah Otofriends bisa menikmatinya sekaligus tidak repot saat cari mobil bekas?

Cara yang paling mudah dan praktis tentu saja segera mendapatkannya di aplikasi OTOS. Kalau memang sudah ada rencana beli mobil bekas, yuk lebih baik download sekarang aplikasinya di iOS atau Google Play Store.

Bagikan

Baca Artikel Lainnya

Baca Artikel Lainnya

Update Mobil Bekas Harga 100 Jutaan Pilihan Terbaik 2024

September 25, 2024
Ada berbagai pertimbangan untuk seorang konsumen dalam beli mobil bekas. Bisa keinginan akan merek atau tipe tertentu, kebutuhan sehari-hari, serta yang tidak kalah penting adalah faktor dana yang tersedia. Buat yang lagi nyari kendaraan, simak yuk harga mobil bekas di bawah 100 juta. Maklum, untuk membeli mobil bekas, konsumen harus cermat dalam mengatur anggaran, karena
Baca Lebih Lanjut

Fungsi Unik Peredam Suara Mobil

September 25, 2024
Pada umumnya peredam suara adalah salah satu komponen yang berperan penting pada mobil, karena keberadaannya sebagai mengurangi kebisingan. Dan fungsi dari peredam suara pada mobil ini untuk membuat bagian dalam kendaraan untuk menjadi lebih senyap dan tidak mengganggu dengan suara kebisingan.  Untuk penggunaan peredam suara pada mobil biasanya bisa membawa kelebihan dan kekurangan. Maka dari
Baca Lebih Lanjut

6 Tips Beli Mobil Bekas di Showroom Agar Tidak Salah Pilih

September 24, 2024
Membeli mobil bekas di showroom merupakan solusi tepat bagi orang-orang yang masih bingung menentukan pilihan kendaraan yang diinginkan. Di sana, Anda dapat menemukan berbagai jenis mobil dengan merek, tahun keluaran, hingga harga mobil yang lebih variatif. Walau begitu, sekarang makin marak showroom yang menjual mobil bekas dengan penampakan prima namun kondisi sebenarnya sudah bobrok. Jika tidak
Baca Lebih Lanjut