Download Aplikasi OTOS
Install

Cara Sederhana Ini Bisa Jadi Pembersih Kaca Lampu Mobil

November 05, 2023
By Thomas W
Cara Sederhana Ini Bisa Jadi Pembersih Kaca Lampu Mobil-otospector

Di pasaran sebenarnya banyak dijual pembersih kaca lampu mobil. Namun bukan sekadar adanya bahan pembersih, cara membersihkan  kaca lampu mobil yang benar, juga harus dipahami saat Otofriends akan melakukannya.

Nah, sebelum mencoba membersihkan sendiri kaca lampu mobil, mari kita persiapkan dulu peralatan yang dibutuhkan:

  • Lap chamois dan kain microfiber
  • Air hangat dan air bersih
  • Sabun cuci mobil/Cairan pembersih mobil
  • Amplas 1500 dan 2000
  • Bensin (alternatifnya minyak tanah)
  • Compound

Jika semua peralatan pembersih kaca lampu mobil sudah lengkap, mari kita praktikkan langkah-langkah berikut:

#1: Cuci Lampu Mobil

Cara Sederhana Ini Bisa Jadi Pembersih Kaca Lampu Mobil

Cucilah lampu mobil, baik kaca lampu depan maupun kaca lampu belakang. Pakai sabun cuci yang sudah ada dan bersihkan seluruh permukaan kaca secara rata.

Setelah semua bagian terlihat bersih, keringkan dengan lap chamois. Pastikan benar-benar kering hingga tidak ada permukaan yang basah.

#2: Siapkan Bahan Pembersih Kaca Lampu Mobil

Cara Sederhana Ini Bisa Jadi Pembersih Kaca Lampu Mobil

Kita bisa menyiapkan bahan dengan mencampurkan bensin dengan sabun. Rasio percampurannya di antara 60:40 atau 70:30.

Setelah tercampur sempurna, celupkan amplas 2000 lalu gosokkan ke kaca lampu mobil. Jika sudah terlihat lebih bersih, ganti ke amplas 1500. Setelah semua terlihat bersih total, keringkan dengan lap chamois.

Baca juga: Mobil-mobil Bekas Yang Keren Ini Harganya Pada Kisaran Rp30 Juta. Simak Daftarnya!

#3: Oleskan Compund

Cara Sederhana Ini Bisa Jadi Pembersih Kaca Lampu Mobil

Oleskan compound secara merata ke permukaan kaca lampu mobil. Compound punya sifat mengikis, sehingga baret atau lecet akan tertutupi. Permukaan kaca lampu digosok perlahan dengan gerakan melingkar.

Pada tahap ini, jika masih ada baret, gunakan amplas 1500. Agar lebih efektif, amplas bisa direndam dulu di dalam campuran air dan cairan alkohol.

#4: Membersihkan Mika Menguning

Cara Sederhana Ini Bisa Jadi Pembersih Kaca Lampu Mobil

Kaca lampu yang jarang dibersihkan lama kelamaan akan menguning. Masalah ini bisa diatasi dengan mengoleskan compound ke bagian yang sudah menguning. Setelah itu gosok dengan lap chamois.

Langkah ini bisa diulangi beberapa kali sampai kaca benar-benar terlihat bersih. Jika sudah, tinggal dibasahkan dengan air lalu keringkan.

Baca juga: Mengenal Bursa Mobil Bekas Di Jakarta Dan Sekitarnya

Bagaimana car mudah membersihkan mobil yang akan dijual agar terlihat bersih?

Saat ini kita tidak perlu repot-repot lagi ketika akan menjual mobil bekas. Dengan fitur Jual Santai dari Otospector, seluruh urusan menjual mobil bekas akan diurus oleh tim Otospector. Mulai dari inspeksi mobil, membersihkan mobil, sampai nego harga.

Menariknya, harga jual mobil juga bakal lebih tinggi Rp25 juta dari jual instan. Bahkan jika dalam 30 hari belum laku, mobil tetap akan dibeli sesuai ketentuan. Jadi, penjual dijamin tidak bakal kerepotan dan selalu untung.

Bagikan

Baca Artikel Lainnya

Baca Artikel Lainnya

Makin Irit Bertenaga, Catat Mobil Diesel 4 x 4 Bekas Di Sini

Februari 17, 2025
Mobil diesel 4×4 bekas tentu punya market yang tersegmentasi. Pasarnya sangat terbatas, karena mobil ini memang punya spesifikasi teknis yang mumpuni. Sementara harganya juga bukan kaleng-kaleng, meski dalam kondisi bekas sekalipun. Mobil dengan berpenggerak 4×4 lebih umum kita jumpai di lapangan atau site, serta di kawasan pertambangan atau hutan. Namun sebenarnya, dengan desainnya yang belakangan
Baca Lebih Lanjut

Hasilnya WOW! Adu Konsumsi Bensin Rush dan Terios

Februari 16, 2025
Sebenarnya Rush dan Terios irit mana? Pertanyaan itu yang selalu muncul ketika konsumen mobil sedang mempertimbangkan untuk beli duo Low SUV itu. Bagi orang-orang yang mobilnya dipakai untuk harian, jumlah konsumsi BBM per kilometernya memang harus diperhitungkan. Kepinginnya sih, bisa memakai mobil yang performanya bagus, nyaman, tetapi juga BBM-nya masuk akal. Harus diakui, si kembar
Baca Lebih Lanjut

Cara Aman Jika Mobil Harus Lewatin Banjir

Februari 15, 2025
Musim hujan sering kali membawa tantangan bagi pengendara, terutama ketika jalanan mulai tergenang air. Ada saatnya kita tidak bisa menghindari banjir dan harus tetap melintas. Nah, bagaimana cara melewati banjir dengan aman agar mobil tidak mogok atau mengalami kerusakan serius? Yuk, simak tips aman melewati banjir berikut ini agar mobil tetap selamat dan perjalanan tidak
Baca Lebih Lanjut